Siapa pun bisa menjadi Googlepreneur, asalkan tahu caranya . . .

JRPINDONESIA.COM

JOHN ROBERT POWERS INDONESIA
John Robert Powers adalah sebuah sekolah kepribadian yang didirikan pertama kali pada tahun 1923 oleh Mr. Powers. Berawal dari agensi modelling, mulai di bentuk kurikulum yang yang digunakan sebagai materi kursus yang sekarang diadakan yang meliputi kursus pengembangan kepribadian, modelling, akting dan jenis kursus yang lain.
Termasuk juga institusi yang berdiri di indonesia, pada tahun 1985, dibawah lisensi dari John Robert Powers International.
Kemudian didirikan cabang Surabaya dan cabang-cabang dikota lain.
Untuk memperkenalkan materi dan kelas yang diselenggarakan, dibuat sebuah website dengan nama jrpindonesia.com.
Selain promosi kelas lewat website, sering juga dibuat iklandi media cetak.
BAGAIMANA POSISI WEBSITE INI DI SEARCH ENGINE ?
Saat ini sebuah website tidak hanya dijadikan sebuah forum informasi, namun juga dijadikan sebagai sarana promosi produk maupun jasa. Dan promosi ini bisa dilakukan di search engine seperti google ataupun yahoo.
Jika mencari di search engine, mungkin calon klien Anda akan mengetikkan ini :
- sekolah kepribadian
- sekolah modelling
- sekolah akting
- personal development
- executive grooming
- corporste training
- building confident personality
- modelling school
- acting school
Tahukah Anda, jrpindonesia.com tidak masuk ke urutan 5 besar dihalaman pertama hasil penelusuran google.
Padahal itu adalah peluang yang sangat besar untuk mendatangkan klien baru lewat search engine.

MASUKAN UNTUK JRP INDONESIA
Jika iklan produk atau jasa Anda dipasang di Koran, TV, atau MAJALAH,kelemahannya :
- sering kali calon pengguna jasa Anda pada saat mereka melihat produk Anda, mereka tidak butuh. namun pada saat butuh, mereka sudah lupa berapa no. kontak serta telepon atau cara menghubungi Anda, karena mereka sudah lupa-lupa ingat.
namun jika iklan Anda ditaruh di internet (google/yahoo)keuntungannya :
- pada saat mereka butuh mereka cari di google maka iklan Anda muncul di halaman pertama, dan itu seakan Anda menjemput calon pelanggan Anda.
Nah, peluang seperti ini yang harus Anda manfaatkan sebagai sebuah sekolah kepribadian yang kebanyakan klien Anda dari kalangan korporat, yang sudah benar-benar melek internet.
Jadi, supaya program promosi lewat internet bisa booming, Anda harus selalu berada di urutan 5 besar dihalaman pertama hasil pencarian search engine.
Gunakan sebanyak mungkin keyword yang berkaitan dengan jasa pelatihan yang Anda selanggarakan.
Jika Anda selalu muncul di atas, maka semua calon klien Anda akan langsung mendatangi Anda.
Mungkin Anda juga bisa membuat system pendaftaran online sebagai salah satu fitur yang memudahkan calon klien Anda.
Optimalkan website Anda sebagai sarana Promosi, dan dapatkan banyak klien melalui search engine.
Untuk lebih mengoptimalkan website Anda, silahkan hubungi prio@googlepreneur.web.id

0 Responses to “JRPINDONESIA.COM”

Posting Komentar